Pipa Tubing

KETERANGAN
Istilah “pipa” dan “tubing”sering digunakan secara bergantian untuk merujuk pada benda yang sama, yaitu benda berongga berukuran panjang yang terbuka pada kedua ujungnya. Namun, ada yang membedakan istilah pipa dengan tubing, yaitu cara mengukur diameternya. Pipa sering diukur menurut diameter bagian dalamnya (Inside Diameter/ID), sementara pada tubing yang diukur adalah diameter luar (Outside Diameter/OD).
TIPETubing Pipe
MATERIALCarbon Steel / Stainless Steel
UKURAN1/2″ s/d 36″ (atau sesuai pesanan)
TEKANANSch 10 / 20 / 40 / 80 / 160
PANJANG6 Meter / 12 Meter (dapat dipotong)
MANUFAKTURLokal/ Import
PERMUKAANBared Black Painting / Mengkilap
APLIKASI– bertekanan rendah & menengah
– Industri Minyak dan Gas
– Industri Kimia & Proyek Drainase
– Industri Listrik & Proyek bangunan
– Jaringan pipa bertekanan rendah & menengah
– digunakan untuk mengalirkan fluida